Hazrat Mirza Ghulam Ahmad – Imam Mahdi dan Masih Mau’ud
Semua agama memiliki nubuatan yang mengabarkan kedatangan sosok istimewa, yang akan datang sebagai pembaharu di akhir zaman. Pada 13 Februari 1835, di desa kecil India di Qadian, seorang bernama Hazrat Mirza Ghulam Ahmad(as) lahir. Beliau berasal dari keluarga yang terkemuka dan bangsawan. Lebih lanjut…
Allah berfirman dalam Al-Qur’an:
“Dia-lah Yang telah membangkitkan di tengah-tengah bangsa yang buta huruf seorang rasul dari antara mereka, yang membacakan kepada mereka Tanda- tanda-Nya, dan mensucikan mereka, dan mengajarkan kepada mereka kitab dan hikmah, walaupun sebelumnya mereka berada dalam kesesatan yang nyata. Dan, Dia akan membangkitkannya juga pada kaum lain dari antara mereka yang belum bertemu dengan mereka. Dan, Dia-lah Yang Maha Perkasa, Maha bijaksana.” (QS Al-Jumu’ah [2]: 3-4)
Abu Hurairah ra meriwayatkan:
“Kami sedang duduk-duduk dekat Nabi (Shallallahu alaihi wa sallam) ketika surah Al-Jumu’ah diturunkan kepada beliau. Para sahabat bertanya, siapa yang dimaksud dalam ayat itu? Di antara kami terdapat seorang yang bernama Salman Al-Farsi. Kemudian Rasulullah (shallallahu alaihi wa sallam) meletakkan tangannya ke atas pundak Salman seraya bersabda: “Jika iman telah terbang ke bintang Tsurayya, beberapa orang laki-laki atau seorang laki-laki diantara orang ini (asal Persia) akan mengambilnya kembali.” (Bukhari)
Kedatangan Rasulullah (shallallahu alaihi wa sallam) telah diumpamakan sebagai penampakan Allah Taala. Beliau merupakan cermin yang merefleksikan Sifat-Sifat Ilahi. Rasulullah (shallallahu alaihi wa sallam) adalah Al-Abd. Al-Qur’an menyebut beliau Abdullah (QS 72:20). Sedangkan untuk akhir zaman, Allah dengan rahmat-Nya mengutus kepada kita Hazrat Mirza Ghulam Ahmad – hamba sejati Rasulullah. Hasrat Mirza Ghulam Ahmad mendakwahkan diri sebagai Nabi Isa (Almasih) dan Imam Mahdi yang Dijanjikan. Mirza Ghulam Ahmad menyatakan diri sebagai metafora kedatangan kedatangan kedua kali Nabi Isa dari Nazareth, yang melalui bimbingan Allah, kedatangannya telah dinubuatkan oleh Rasulullah (shallallahu alaihi wa sallam).
Tanda
Tanda kedatangan Al-Masih dan Imam Mahdi yang Dijanjikan
Pendakwahan
Pendakwahan Hadhrat Masih Mau’ud (Hazrat Mirza Ghulam Ahmad)
NABI ISA DAN MAHDI: Hadhrat Masih Mau’ud mendakwahkan diri bahwa beliau adalah Almasih dan Mahdi yang telah dinubuatkan dalam Al-Qur’an dan hadits. more
NABI ISA SUDAH WAFAT: Hadhrat Masih Mau’ud menyatakan bahwa Nabi Isa dari Nazareth tidak wafat di tiang salib, tetapi wafat secara alami dan tidak akan kembali more
Ajaran
Pesan-pesan yang dibawa oleh Hadrat Masih Mau’ud
Khazanah
Khazanah Hazrat Masih Mau’ud (Hazrat Mirza Ghulam Ahmad)
Kecintaan Pada Rasulullah Qaseeda | Karya Tulis
Al-Wasiyyat
20 Ayat Al-Qur’an Tentang Kebenaran Hazrat Mirza Ghulam Ahmad – Oleh Farhan Iqbal, Mubaligh, Jamaah Muslim Ahmadiyah Kanada
Pendakwahan Hazrat Mirza Ghulam Ahmad Sebagai Almasih Yang Dijanjikan
Kedatangan Hadhrat Masih Mau’ud as Dibuktikan Dengan Tanda-Tanda Gerhana Bulan dan Matahari – oleh Saleh Mohammad Alladin
Berbagai Nubuatan tentang Imam Mahdi dan Telah tergenapi
Nubuatan Ni’matullah Wali Tentang Kedatangan Imam Mahdi Dan Waktu Kedatangannya
Kematian Pandit Lekh Ram – Tanda untuk penduduk India
Kematian Alexander Dowie – Tanda Untuk Penduduk Kristen Barat
Pesan Mirza Ghulam Ahmad Untuk Masyarakat Kontemporer
Semangat Hazrat Mirza Ghulam Ahmad Untuk Kemenangan Islam – Mln. Rafiq Ahmad Hayat (Amir Jemaat Ahmadiyah UK)
Mukjizat Bahasa Arab Hazrat Mirza Ghulam Ahmad
Sejarah Singkat Hazrat Mirza Ghulam Ahmad
Kedatangan Kembali Almasih di Akhir Zaman (Tinjauan Alkitab)
Mengungkap Fakta tentang Kedatangan Kedua Kali Juru Selamat
Kedatangan Almasih, Secara Fisik atau Rohani?
Terpecahnya Islam menjadi 73 Golongan
Artikel
Buku-Buku Hadhrat Masih Mau’ud
- Inti Ajaran Islam: Vol 1 | Vol 2| Vol 3 | Vol 4 | Vol 5
- Ajaranku
- Almasih di Hindustan
- Filsafat Ajaran Islam
- Haqiqatul Wahyi
- Keberkatan Doa
- Khutbah Ilhamiyah
- Menghapus Satu Kesalahan
- Tadhkirah
- Perlunya Seorang Imam
- Karakteristik Orang-orang Shalih
- Tinjauan atas Perdebatan Batalwi dengan Chakralwi
- Al-Wasiyat
- Victory of Islam
- A Message of Peace
- Lecture Ludhiana
- The Criterion for Religions
- Divine Manifestations
- The Heavenly Decree
- The Heavenly Sign
- Lecture Sialkot
- Lecture Lahore
- Three Questions by a Christian and their Answers
- Fountain of Christianity
- How to be Free from Sin
- More English Books »